Semakin berilmu seseorang, seharusnya ia semakin tahu akan tanda-tanda Kebesaran Allah SWT, maka seharusnya pula ia semakin beriman kepada-Nya, semoga kita bagian dari orang-orang itu, Amin.

Minggu, 16 Februari 2014

BACALAH SATU MENIT SAJA

Orang yang sering GALAU adalah orang yang tidak dekat (tidak menjalankan hak Allah Ta'ala) dengan Allah Ta'ala.

Shalat kadang-kadang,dzikir jarang,baca Al-Qur'an pun apalagi.
Yang sering dilakukannya adalah melamun,sambil mendengarkan musik.

Jadi mendengarkan panggilan Allah (adzan) pun terlewatkan, apalagi shalat dll ?

Kalau orang yang suka shalat, berdzikir, baca Al-Qur'an, menjaga iman + akhlaqnya dan berdialog dengan-Nya kapanpun dan dimanapun,insyaAllah tentu tidak akan GALAU hatinya.

Karena, orang yang sering mengingat Allah,dia tidak akan mudah diganggu oleh setan (tidak galau).

Mau tidak GALAU ?
Jangan tinggalkan shalat, jangan kau rusak iman dan akhlaq yang ada pada dirimu.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar